Tiga Agenda Penting Ini akan Digelar Bersamaan di Indonesia, Kamboja, dan Thailand

Rabu, 04 Mei 2022 | 10:12 WIB Last Updated 2022-05-30T03:12:45Z

 



KabarPendidikan.id Tiga pergelaran penting akan segera diadakan pada bulan November ini, untuk pertemuan Kepala Negara Asia Tenggara akan digelar di Indonesia, Kamboja, dan Thailand.


Indonesia akan menjadi tuan rumah acara G-20. Kamboja menjadi negara yang diadakan untuk ASEAN Summits and Related Meetings. Selain itu, Thailand akan menjamu negara lain pada Asia-Pasific Economic Coorpertion (APEC).


"Ketiga acara tersebut akan digelar secara berturut-turut mulai dari 11 November hingga 19 November 2023 mendatang," ujar Paman Resmi Kementerian Luar Negeri (Kemenlu), Rabu (4/5).


G20, ASEAN Summits, dan APEC merupakan agenda yang diadakan agar setiap negara dapat berperan dalam mengembangkan potensi global maupun regionalnya.


Selain itu ketiga agenda tersebut untuk membangun perdamaian berkelanjutan yang intensif bagi seluruh pihak.

(DYL)
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Tiga Agenda Penting Ini akan Digelar Bersamaan di Indonesia, Kamboja, dan Thailand

Trending Now

Iklan

iklan